Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

806
Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

Hard Rockers bosen dengan potongan rambut yang gitu-gitu aja? Elo bisa cobain rekomendasi tren model rambut pria 2022 di bawah ini supaya tetap tampil Stylish. Langsung aja simak penjelasan lengkapnya!

French Crop

Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

Model French Crop belakangan ini popular dikalangan pria Hard Rockers, French Crop punya potongan rambut bagian depan yang lebih panjang yang ampir menutupi bagian tengah kening. Gay rambut satu ini punya khas guntingan pendek bagian belakang serta sisi kanan kirinya.

Comma Hair

Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

Comma Hair merupakan salah satu gaya rambut andalan para pria di tahun 2022 ini. Gaya rambut yang dipopulerkan oleh para artis cowok Korea itu akan lebih terlihat maksimal jika elo pakai blow dry untuk membuatnya terlihat melengkung.

Mullet

Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

Gaya rambut satu ini cocok buat elo yang punya rambut panjang. Meskipun sebagian orang menganggap gaya rambut ini ketinggalan zaman, tren Mullet masih dipilih dengan style yang lebih modis.

Two Blocks

Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

Gaya rambut Two Blocks terlihat dari potongan pendek pada sisi samping dan belakang, sedangkan bagian atasnya dibiarkan panjang. Two Blocks akhirnya jadi tren di kalangan pria cowok karena terlihat lebih simpel dengan rambut tengah yang rapi.

Slick Back

Rekomendasi Tren Model Rambut Pria 2022 Agar Tetap Stylish

Buat Hard Rockers yang ingin terlihat rapi, gaya rambut Slick Back bisa jadi pilihannya. Slick Back bisa diterapkan dengan model rambut fade di bagian samping, atau bisa juga untuk rambut yang panjangnya nanggung.

Baca Juga: Sederet Fakta Penembakan Mantan Perdana Menteri Jepan Shinzo Abe

Model rambut apa yang bakal elo pilih Hard Rockers?

 

Penulis: Fadia Syah Putranto

LEAVE A REPLY