Tag: Space Jam: A New Legacy

Happy Meal Edisi Space Jam- A New Legacy Hadir McDonald's Indonesia

Happy Meal Edisi Space Jam: A New Legacy Hadir McDonald’s Indonesia!

Kesuksesan menghadirkan BTS Meal yang mengundang animo sangat besar, ingin kembali diulang oleh McDonald's. Kali ini, McDonald's Indonesia merilis Happy Meal bertemakan "Space Jam: A New Legacy". Happy Meal edisi "Space Jam: A New Legacy" ini menghadirkan mainan dalam karakter di film tersebut. McDonald's Indonesia telah membagi dua kloter untuk mendapatkan berbagai karakter dari Looney Tunes dan pebasket NBA, LeBron James. https://www.youtube.com/watch?v=x_gp5rGTn5I Kloter pertama dibuka pada tanggal 2 Juli 2021 yang menyediakan koleksi seperti Wile E.Coyote, Sylvester, Bugs Bunny, Road Runner, Yosemite Sam, LeBron James Dunk. Sedangkan, kloter kedua akan dibuka pada 9 Juli mendatang, yang menghadirkan koleksi mainan Lola Bunny, Marvin the...
Nike Dan Converse Rilis Koleksi Kolaborasi Space Jam

Nike Dan Converse Rilis Koleksi Kolaborasi “Space Jam: A New Legacy”

Dalam dunia fashion khususnya kalau ngomongin soal sepatu, Hard Rockers pasti memiliki preference tersendiri dan akan mengatakan diri Lo tim apa dan tim apa. Kabar bahagia buat Lo yang selama ini ga bisa milih antara dua brand sepatu antara Nike dan Converse karena keduanya merilis produk kolaborasi. Kolaborasi ini ditujukan untuk menyambut film “Space Jam: A New Legacy” dengan mengusung konsep fun dan sporty. Beragam koleksi bukan hanya soal sepatu, tetapi juga dihadirkan pula seperti varsity, hoodie, dan sweater. Semua kolaborasinya menggambarkan Tune Squad dan LeBron. Jika Lo berpikir Nike akan membuat sepatu yang hanya dipakai casual seperti converse, lebih baik...
Space Jam: A New Legacy

Diperankan LeBron James, Space Jam Hadir Kembali Setelah 25 Tahun

Rumah produksi Warner Bros baru saja merilis trailer perdana untuk film Space Jam: A New Legacy. Akhirnya film Space Jam hadir kembali setelah dirilis pertama kali pada tahun 1996. Dalam Space Jam: A New Legacy akan terasa sangat spesial, dikarenakan akan menampilkan sosok pebasket LeBron James. Selain itu, berbeda dengan Space Jam versi orisinilnya, kali ini Space Jam hadir dengan plot baru. Kali ini, LeBron James akan bertarung dalam kompetisi basket demi mengemban sebuah misi. Diceritakan LeBron terjebak dalam dunia virtual dan menjadi kartun untuk menyelamatkan anak-anak. Disini, LeBron membentuk tim basket yang terdiri dari Bugs, Bunny, Daffy Duck, Porky Pig, LolaBunny...