Sport
Tawaran Gila Klub Arab Saudi untuk Lionel Messi, Gaji Rp5,3 Triliun Per tahun!
Lionel Messi mendapat tawaran gila dari klub Arab Saudi yang memberikan kesempatan Messi untuk gabung dengan gaji Rp5,3 triliun per tahun.
Liga Basket Indonesia Siap Jajal Metaverse
Hard Rcokers, Liga Bola Basket Indonesia atau Indonesian Basketball (IBL) siap jajal dunia virtual ke metaverse.
Kevin De Bruyne Yakin Haaland Bisa Cetak 800 Gol Dalam Kariernya
Hard Rockers, bintang Machester City yaitu Kevin De Bruyne alias KDB meyakini bahwa rekan setimnya, Erling Haaland bisa mencetak 800 gol dalam kariernya. Pemain berjulukan tumble dryer itu menilai jika Haaland memiliki naluri mencetak gol yang tinggi daterobsesi dengan gol dalam setiap pertandingannya.
Likes Postingan Piala Dunia Lionel Messi Pecahkan Rekor!
Hard Rockers, postingan Lionel Messi sambil memegang trofi usai menjuarai Piala Dunia 2022 Qatar berhasil memecahkan rekor.
Unggahan tersebut berhasil memiliki likes terbanyak bagi kalangan tokoh olahraga yang melampaui sang rival Cristiano Ronaldo.
Messi mengunggah sederet momen bahagia saat perayaan juara Argentina usai merengkuh trofi Piala Dunia 2022 pada Senin (19/12) dini hari WIB. Argentina juara usai menang adu penalti 4-2 (3-3) atas Prancis di Stadion Lusail.
Dari pantauan Hard Rock FM hingga Selasa (20/12) pukul 12.45 WIB, jumlah likes foto Messi mencapai 54 juta lebih. Dilansir dari ESPN, jumlah likes itu menciptakan rekor tersendiri dari kalangan tokoh olahraga. Dengan jumlah likes...
Apple Siapkan Rp110 Triliun untuk Beli Manchester United
Hard Rockers, belum lama ini Apple dikabarkan tengah menyiapkan dana sekitar Rp Rp110 triliun untuk membeli klub Manchester United.
Ketertarikan perusahaan raksasa teknologi itu muncul usai klub berjulukan The Red Devils dilaporkan akan dijual oleh pemiliknya, keluarga Glazer. Melihat kabar tersebut, Apple kemudian menjadi salah satu pihak yang bersaing untuk menjadi pemiliki baru klub MU.
Sebelumnya terdapat nama-nama seperti Elon Musk dan Conor McGregor yang berminat membeli MU. Kini, keluarga Glaze membuka harga penjualan MU di angka 5 miliar poundsterling atau sekitar Rp93,3 triliun.
CEO Apple Tim Cook dikabarkan berminat menjajaki kemungkinan pembelian klub yang sampai saat ini merupakan kolektor gelar terbanyak...
Cristiano Ronaldo Berpisah Dengan Manchester United
Kabar baru dari dunia olahraga Hard Rockers, bintang sepak bola Cristiano Ronaldo telah resmi berpisah dengan klub Manchester United untuk yang kedua kalinya.
Pengumuman Cristiano Ronaldo dan Manchester United berpisah terjadi setelah kedua belah pihak sepakat dengan pemutusan kontrak. Pengumuman pemutusan kontrak Ronaldo itu dilakukan pihak klub pada Rabu (23/11) dini hari WIB di laman resmi klub.
"Klub berterima kasih atas kontribusinya yang luar biasa selama dua periode di Old Trafford, mencetak 145 gol dalam 346 penampilan, dan berharap dia dan keluarganya dalam keadaan baik di masa depan," bunyi pernyataan resmi klub.
"Semua orang di Manchester United tetap fokus untuk melanjutkan progres...
Diancam FIFA, Harry Kane Tetap Akan Mengenakan Ban Kapten Pelangi
Hard Rockers, Harry Kane yang merupakan kapte timnas Inggris tetap akan mengenakan ban kapten pelangi meski sudah diancam FIFA.
Sebelumnya, FIFAÂ mengancam bakal meminta wasit untuk memberikan hukuman kartu kuning sebelum kick-off kepada pemain yang menggunakan ban kapten pelangi atau One Love di Piala Dunia 2022. Namun, Harry Kane nampaknya tidak menghiraukan sanksi tersebut.
Dikonfirmasi dari pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate pada Minggu waktu setempat menyatakan jika Inggris tak menggubris ancaman yang akan dilayangkan FIFA jika aksi tersebut tetap dilakukan, begitupun dengan Harry Kane.
"Kami telah memperjelas sikap sebagai tim, staf, dan secara organisasi bahwa kami ingin mengenakan ban kapten tersebut," kata Southgate...
Intip Daftar Lengkap Skuad Pemain 32 Negara di Piala Dunia Qatar 2022
Piala Dunia Qatar 2022 yang akan digelar pada 20 November sampai 18 Desember sudah semakin dekat Hard Rockers.
Sebanyak 32 tim atau negara akan berlaga di Piala Dunia dengan skuad pemain terbaiknya. Setiap tim diperbolekhkan mendaftarkan minimal 23 pemain dan maksimal 26 pemain dengan tiga di antaranya berposisi sebagai kipper.
Mari kita intip daftar lengkap skuad pemain 32 negara di Piala Dunia Qatar 2022
Grup A
Ekuador
Kiper: Moises Ramirez, Alexander Dominguez, Hernan Galindez.
Belakang: Piero Hincapie, Robert Arboleda, Pervis Estupinan, Angelo Preciado, Jackson Porozo, Xavier Arreaga, Felix Torres, Diego Palacios, William Pacho.
Tengah: Carlos Gruezo, Jose Cifuentes, Alan Franco, Moises Caicedo, Angel Mena, Jeremy Sarmiento,...
Inilah Dua Negara Kuat Versi Lionel Messi di Piala Dunia Qatar 2022
Piala Dunia 20022 di Qatar semakin dekat Hard Rockers, setiap negara muali membicarakan peta kekuatan setiap lawannya.
Belum lama ini Lionel Messi dikonfirmasi akan memimpin Timnas Argentina ke Piala Dunia 2022 dan telah menyebutkan dua negara kuat yang menjadi momok menakutkan bagi setiap negara. Menurut Lionel Messi negara tersebut adalah Prancis dan Brasil.
"Tim nasional mana pun jelas sulit, tidak masalah yang mana. Kami juga tidak memiliki banyak pertandingan melawan tim-tim Eropa. Saya pikir kami tiba di sana pada saat yang tepat, tetapi tidak perlu terjebak oleh semua orang dan berpikir bahwa kami adalah favorit," ka Messi dalam wawancara bersama Jorge...
Cristiano Ronaldo vs Manchester United, Siapa yang Benar?
Hard Rockers, renggangnya hubungan antara Cristiano Ronaldo dan klub yang dibelanya yaitu Manchester United semakin menjadi sorotan publik.
Baru-baru ini bintang sepak bola asal Portugal itu membuat pernyataan kontroversial dalam wawancaranya bersama dengan Piers Mogan. Dalam wawancara itu Ronaldo terlihat kecewa dengan MU dan ‘menyerang’ seluruh elemen Manchester United.
Cristiano Ronaldo juga bahkan mengutarakan isi hatinya yang tidak senang dengan sosok Erin Ten Hag. Ronaldo merasa bahwa pelatih asal Belanda itu tidak menghormatinya, sontak pemain berjulukan CR7 juga enggan untuk menghormati sang manager.
Hubungan tak baik antara Manchester United dan Ronaldo disebabkan oleh CR7 yang merasa dikhianati oleh klub yang dibelanya karena...