Another Re-Issue: Vauxhall And I – Morrissey

1553
Morrissey1111

Nggak boleh bosen dong!

Kapan lagi bisa menikmati kembali rilisan fisik album yang mungkin dulu belum sempat dimiliki. Iya kan? iya dong! Apalagi untuk yang nge-fans berat sama om-om yang masih terlihat keren satu ini, Morrissey!

Mantan vokalis The Smith ini kabarnya juga akan merilis album remastered untuk ulang tahun yang ke 20 album Morrissey tahun 1994, Vauxhall And I yang juga merupakan Number One in the UK and Number 46 in the Billboard Hot 100 chart in the US. Album ini sendiri akan dirilis dalam bentuk vinyl, CD, dan juga nggak ketinggalan, format digital. Track yang akan hadir dalam album ini adalah:

01 Now My Heart Is Full

02 Spring-Heeled Jim

03 Billy Budd

04 Hold On To Your Friends

05 The More You Ignore Me, The Closer I Get

06 Why Don’t You Find Out For Yourself

07 I Am Hated For Loving

08 Lifeguard Sleeping, Girl Drowning

09 Used To Be A Sweet Boy

10 The Lazy Sunbathers

11 Speedway

Dan nggak cuma itu, CD dan format digital untuk album ini juga akan berisi bonus track live konser Morrissey di Theatre Royal, Drury Lane, pada 26 February 1995, yang berisi 14 lagu. Yang terdiri dari:

01 Billy Budd

02 Have-A-Go Merchant

03 Spring-Heeled Jim

04 London

05 You’re The One For Me, Fatty

06 Boxers

07 Jack The Ripper

08 We’ll Let You Know

09 Whatever Happens, I Love You

10 Why Don’t You Find Out For Yourself

11 The More You Ignore Me, The Closer I Get

12 The National Front Disco

13 Moonriver

14 Now My Heart Is Full

Menurut Billboard.com, album ini siap dirilis pada tanggal 2 Juni 2014 mendatang.

Okelah, ditunggu aja, Hard Rockers!

LEAVE A REPLY